Sigap

Sigap

SIGAP KLHK (Sistem Informasi Geospasial Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan) merupakan sistem penyelenggaraan Informasi Geospasial Tematik (IGT) lingkup KLHK secara bersama, tertib, terukur, terintegrasi dan berkesinambungan serta berdayaguna untuk memberikan kemudahan dalam berbagi pakai data dan IGT melalui akses ke jaringan dengan tetap memperhatikan aspek kerahasiaan dan keamanan data.

SIGAP KLHK diselenggarakan oleh Direktorat Inventarisasi dan Pemantauan Sumber Daya Hutan (IPSDH) selaku Walidata Geospasial dan didukung oleh Unit Kerja eselon II lingkup KLHK selaku Produsen Data Geospasial

 

Temukan Layananan Lainnya